FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS HALUOLEO
Epidemiologi
UNAIDS
memperkirakan pada tahun 1993 jumlah penderita HIV di dunia sebanyak 12 juta
orang dan pada akhir tahun 2000 sebanyak 20 juta orang .prevalensi AIDS pada tahun
1993 sebesar 900.000, sedangkan pada akhir tahun 2000 sebesar 2 juta. Pada tahun 2001 insidensi
infeksi HIV-baru pada anak sebanyak 800.000 dengan 580.000 kematian akibat HIV/AIDS.dari 800.000
anak,65.000 kasus di perkirakan terjadi
di Asia selatan dan asia Tenggara.
Di Indonesia HIV pertama
kali di Laporkan di Bali pada april 1987 (terjadi pada ORANG Belanda). Pada
tahun 1999 terdapat 635 kasus HIV dan 183 kasus-kasus AIDS. Mulai tahun
2000-2005 terjadi peningkatan kasus HIV dan AIDS secara signifikan di
Indonesia.kasus AIDS tahun2000 tercatat 255 orang,meningkat menjadi 316 orang pada tahun 2003, dan meningkat cepat menjadi
2638 orang pada tahun 2005.
Dari data tersebut,DKI
Jakarta memiliki jumlah penderita terbesar, di ikuti oleh jawa Timur,papua,Jawa
Barat,dan Bali.Peningkatan ini terutama di sebabkan oleh semakin membaiknya
system pencatatan dan pelaporan khusus dan semakin bertambahnya sarana
pelayanan diagnostik kasus dengan klinik voluntary
counseling and testing (VCT).
jumlah kasus untuk tahun 2012 masih sangat
tinggi sebagaimana yang tercantum dan di lansirkan Kemenkes RI dalam tebel berikut
:
Jumlah Kumulatif Kasus HIV
& AIDS Berdasarkan Provinsi “Cumulative HIV & AIDS Cases by Province”